24 July 2015
K U R M A (My FoodPhotography)
Labels:
Food Photography,
Photography
17 July 2015
Strawberry ice Selasih
Strawberry ice Selasih source: Lynda Maitimu |
#LM24Photography_NL #lyndamaitimu @mom_emmyxander |
Labels:
Fruit Recipes,
Simple Recipes
14 July 2015
BAPAO AYAM
BAKPAO AYAM a la REAL Kitchen NL
source: Lynda Maitimu Timman
|
Dengan bentuk yang berbeda dari biasanya...
Kata anak-anakku namanya UFO BAKAPO...hihihi:)
Ntah asal sebut saja mereka, tapi kok jadi lucu juga di kasih nama BAPAO UFO.
Bapao ini isinya Ayam Jamur saus tiram, resep isiannya bisa lihat disini.
Ada juga isi kelapa atau enten-enten tapi tidak dengan gula merah, kelapa yang di kasih gula putih di buat seperti enten2.
|
Resep BAPAO AYAM a la REAL Kitchen NL: (modifikasi dari resep Tania W): Bahan yang di butuhkan untuk BAPAO-nya: - 400 gr terigu terigu (pro tinggi) - 100 gr tepung Tangmien - Gula pasir 100 gr - Ragi instan/gist 11 gr (2 sdt) - BP 1/2 sdt - Air dingin 250 ml (di sesuaikan saja) - Mentega Putih 50 gr (saya pakai 2 sdm full) - Kertas roti buat alas bapaonya Cara Membuatnya: 1. Campur dan aduk/ayak tepung terigu dan tepung Tangmien. 2, Masukan ragi, BP dan aduk rata (pakai tangan saja) 3. Masukan air, mentega dan uleni sampai merata. 4. Bagi adonan menjadi bulatan sekitar 45-50 gr. 5. Isi dengan isianya, lalu bulatkan/bentuk sesuka hati anda. Seperti halnya punya saya di bentuk dengan bentuk yang berbeda. 6. Biarkan sampai mengembang kurang lebih 30-60 menit, lalu kukus 10 menit, angkat dan sajikan. Untuk isiannya bisa juga lihat Ayam Jamur Saus Tiram, hanya saja di buat agak kering. SELAMAT MENCOBA |
Labels:
Asian Food,
Food Photography,
Indonesian Food
Subscribe to:
Posts (Atom)